Mahfud MD Sarankan PKB Munculkan Banyak Nama Capres
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA- Mantan Menhan Mahfud MD mengatakan dirinya memiliki keterikatan kuat dengan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB). Mahfud pun tanpa ragu menyebut PKB adalah terminal politiknya. “Saya adalah mantan wakil ketua umum PKB. Jadi keterikatan dan terminal saya memang di sini,” ujar Mahfud usai menghadiri ‘Peringatan Harlah ke-15 PKB’ di DPP PKB, Jakarta, Selasa (23/4/2013). Hanya […]
PKB DPRD Bojonegoro Terancam Ditinggal
Pengisian unsur pimpinan DPRD Bojonegoro terancam pincang. Karena, hingga kemarin PKB belum menyerahkan nama kadernya untuk menduduki jabatan wakil ketua. Pimpinan DPRD sementara berencana mengirim nama-nama pimpinan dewan untuk disahkan Gubernur Jatim.
Sumbang 10 Juta Suara ke SBY, PKB belum Incar Menteri
Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) mengaku siap menyumbang 10 juta suara untuk memangkan pasangan SBY-Boediono. Angka ini diambil bukan dari suara yang berhasil diraup PKB pada pemilu 2009, melainkan mengacu pada raupan suara pemilu 1999 dan 2004. “Proposal yang PKB ajukan pada tim SBY adalah menyumbang 10 juta suara, sumbernya dari konsituen PKB dan Nahdhiyin (warga […]
Muhaimin: Dua Menteri Sudah di Tangan
Partai Kebangkitan Bangsa berharap bisa menyumbangkan dua pertiga suaranya untuk Susilo Bambang Yudhoyono-Boediono di Jawa Timur. Dengan sumbangan itu, posisi Menteri Agama dan Menteri Pendidikan Nasional diserahkan kepada kader Nahdlatul Ulama.
PKB Sepakat Dukung Muhaimin Dampingi SBY
Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) bersiap mendaulat ketua umumnya, Muhamimin Iskandar, menjadi pendamping Yudhoyono dalam pemilihan presiden mendatang. Wakil Sekretaris Jenderal PKB, Helmy Faishal Zaini mengatakan dukungan itu sudah bulat. “Wapres sudah pasti Cak Imin. Untuk capres sembilan puluh persen SBY. Sepuluh persen lihat perkembangan lah,” katanya disela-sela rapat pimpinan nasional PKB, di Hotel Sahid Jaya, […]
Muhaimin Iskandar Siap Jadi Presiden
Ketua Umum Tanfidziyah Partai Kebangkitan Bangsa, Muhaimin Iskandar meramaikan bursa calon presiden. Di Parigi, Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah, Ahad ini (29/3), Muhaimin menyatakan siap mencalonkan diri menjadi Presiden Indonesia. “Kalau PKB lolos 2,5 persen, saya siap maju jadi kandidat Presiden Republik Indonesia,” tegas Muhaimin.
Partai Kebangkitan Bangsa (PKB)
Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Ketua Umum : H. A. Muhaimin Iskandar, M.Si * Sekretaris Jendral : Zanuba Arifah (Yenni Wahid) * Kantor DPP Alamat : Jl. Sukabumi No.23 Menteng Jakarta Pusat Telp : 021- 3155138 Fax : 021- 3155138 Nomor Urut Partai Peserta Pemilu 2009 : 13 Website : http://www.dpp-pkb.org