PBB Usulkan KPU dari Unsur Parpol
Partai Bulan Bintang mengusulkan supaya revisi agar penyelenggara pemilihan umum (pemilu) mendatang berasal dari unsur-unsur partai politik.
Temui Mega, Hadi Utomo Tegaskan Hanya Silaturahmi
Ketua Umum Partai Demokrat Hadi Utomo memastikan pertemuan dirinya dengan Megawati Soekarnoputri dan Taufiq Kiemas malam ini hanya sebagai bentuk silaturahmi. “Perlu kebersamaan antara dua partai karena kemarin Prabowo sudah mengucapkan selamat. Sekarang kan hubungannya bisa ditingkatkan lebih lagi,” kata Hadi di kediaman Mega, Jalan Teuku Umar, Jakarta Pusat, Rabu (19/8/2009).
Hitung Ulang Hasil Pemilu Tulang Bawang Besok
Kamis 20 Agustus 2009, Kabupaten Tulang Bawang, Lampung, melakukan penghitungan ulang hasil Pemilu 2009. Penghitungan akan disaksikan langsung anggota Komisi Pemilihan Umum dan hakim konstitusi. “Besok dilakukan di Islamic Center, Menggala,” kata Ketua KPU Lampung, Edwin Hannibal, saat dihubungi Rabu 19 Agustus 2009.
Pemilu 2009 Dianggap Buruk, Ini Tanggapan KPU
Tahapan pemilihan umum, baik pemilihan anggota legislatif maupun pemilihan presiden 2009, hampir usai. Meski demikian, kritikan terus dialamatkan kepada Komisi Pemilihan Umum, beberapa kalangan menilai pelaksanaan pemilu tahun ini buruk. Ketua KPU, Hafiz Anshari mengatakan semua orang punya hak untuk menilai. Namun,”Harapannya penilaian itu secara obyektif, adil, realistis, bukan karena kepentingan politik tertentu,” kata dia, […]
Pemilu Usai, SBY Ajak Masyarakat Bersatu Lagi
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengajak seluruh komponen bangsa Indonesia untuk bersatu kembali pasca pemilihan umum legislatif dan pemilihan presiden 2009. “Suhu politik memang sempat menghangat, ada kampanye, kompetisi, tetapi sekarang pemilu sudah selesai,” kata Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, Selasa 18 Agustus 2009 di Jakarta.
SBY: Pemilu Selesai, Jangan Lagi Bermusuhan
Pemilu legislatif dan presiden 2009 telah selesai dilaksanakan. Untuk itu, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono meminta pada masyarakat untuk tidak lagi saling bermusuhan dan berjarak. Hal itu disampaikan SBY dalam acara silaturahmi Presiden dengan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka, Paduan Suara Nasional, dan Orkestra Gita Bahana Nusantara dan para teladan nasional, di Hall B Jakarta Internasional Expo […]
Saiful Mujani Tinggalkan LSI
Nama Saiful Mujani tidak asing lagi di kalangan masyarakat terutama saat proses Pemilihan Presiden 2009 berlangsung. Dia kerap muncul untuk mempresentasikan hasil surveinya. Namun, saat ini Saiful Mujani sudah tidak lagi menjadi orang pertama di Lembaga Survei Indonesia (LSI). Lantas, kemanakah Saiful pascapesta demokrasi saat ini?
Cetro Usul Pemilu Elektronik pada 2014
Mengatasnamakan efisiensi dan efektifitas, Centre for Electoral Reform (Cetro) mengusulkan agar sistem Pemilu 2014 berbasis elektronik. Dalam kaitan ini, tahapan pemungutan suara tidak lagi memerlukan surat suara. Sehingga biaya percetakan surat suara, distribusi, dan anggaran bagi panitia pemungutan suara (PPS), serta tempat pemungutan suara (TPS) bisa ditekan. Melalui sistem pemilu elektronik, pemilih hanya perlu memberikan […]
Survei FSP BUMN Bersatu : Proburuh, Suara PDIP Teratas
Suara PDI Perjuangan meningkat 0,2 persen dengan prosentasi 26,8 persen. Hasil survei suara buruh terhadap hasil kampanye dan sosialisasi partai politik peserta Pemilu Legislatif 2009, Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan masih menduduki peringkat teratas dengan prosentasi 26,8 persen. Posisi PDI Perjuangan ini meningkat 0,2 persen dibandingkan hasil survei Januari 2009 lalu, yang menempatkan PDI Perjuangan sebagai […]
Pemilu Jangan Mundur
Seluruh pihak harus bekerja keras agar kasus-kasus kecurangan pemilu di daerah dapat terungkap dan agar pemilu yang tinggal menghitung hari tidak mundur. Demikian dikatakan Rully Chairul Ahwar, anggota DPR RI dari Partai Golkar. “Kalau perlu, semua pihak bekerja 36 jam, akan sangat konyol kalau pemilu mundur, merusak citra Indonesia di mata internasional,” terang Rully di […]