Gugatan Cabup Mojokerto Ditolak Majelis Hakim PTUN
Gugatan mantan calon Bupati Mojokerto Dimyati Rosyid (Gus Dim) kepada Kantor Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Mojokerto terkait tes kesehatan, ditolak Mejelis Hakim dalam sidang gugatan di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Surabaya.