Pidato Mega Mirip Bung Karno
Wakil Ketua Dewan Pakar DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Lukman Hakiem memuji pidato Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri sebagai pidato yang sangat ideologis.
SBY Enggan Komentari Pernyataan Mega
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) memilih tidak berkomentar mengenai pidato Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri di pembukaan Kongres III di Bali, kemarin.