Korban HAM Ingatkan Parpol Tak Capreskan Prabowo-Wiranto
Para korban kerusuhan dan pelanggaran hak asasi manusia (HAM) mengingatkan partai-partai politik yang akan bertarung di Pilpres 2009 untuk tidak berkoalisi dengan para pelaku ataupun pelindung kekerasan HAM. Menurut keluarga korban kerusuhan dan pelanggaran hak asasi manusia (HAM) yang tergabung dalam Masyarakat Pencinta Demokrasi, para pelaku atau pelindung kekerasan HAM yang dimaksud adalah Ketua Dewan […]