Hary Tanoe Dilantik sebagai Ketua Dewan Pertimbangan Hanura
Bos MNC Group Hary Tanoesoedibjo resmi bergabung dengan Partai Hanura. Minggu (17/2/2012). Hary dilantik menjadi Ketua Dewan Pertimbangan Partai Hanura. Pelantikan tersebut dilakukan di kantor DPP Partai Hanura, Jakarta. Hadir dalam pelantikan ini, Ketua Umum Partai Hanura Wiranto, dan penggagas ormas Persatuan Indonesia (Perindo) Untuk Perubahan Ahmad Rofiq. Wiranto mengatakan, keputusan untuk menunjuk Hary sebagai […]
Wiranto: Hary Tanoe, Darah Segar bagi Hanura
Ketua Umum DPP Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Wiranto menyambut baik bergabungnya Hary Tanoesoedibjo dengan Hanura. Menurut Wiranto, kehadiran bos MNC Group tersebut merupakan darah segar bagi partainya. “Kami yakin kehadiran Hary Tanoe merupakan darah segar yang akan membakar semangat adrenalin perjuangan Partai Hanura,” kata Wiranto dalam acara pelantikan Hary Tanoe di kantor DPP Partai Hanura, Jakarta, […]
Ini Alasan Hary Tanoe Bergabung dengan Hanura
Bos MNC Group Hary Tanoesoedibjo mengungkapkan enam alasannya bergabung dengan Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) setelah keluar dari Partai Nasdem. Hal ini dia sampaikan dalam jumpa pers acara pelantikannya di kantor DPP Partai Hanura di Jakarta, Minggu (17/2/2013). “Sejak keluar (dari Partai Nasdem) pada 20 Januari 2013, ketika itu ada alternatif mendirikan ormas, bergabung dengan […]
Hary Tanoe Resmi Bergabung ke Partai Hanura
Bos MNC Grup, Hary Tanoesoedibjo akhirnya resmi bergabung dengan Partai Hanura. Sekretaris Fraksi Partai Hanura Saleh Husin mengatakan deklarasi pernyataan Hary Tanoe akan dilakukan pada Minggu (17/2/2013) sore pukul 15.00. “Setelah berpikir dengan perhitungan yang sangat matang, akhirnya Hary Tanoe bersama gerbong besarnya nanti siang jam 15.00 akan menyatakan bergabung dengan Partai Hanura secara terbuka […]